Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2017

Kegiatan Visitasi Tim Asesor BAN-PT di Kampus Politeknik Surabaya

Gambar
Politeknik Surabaya ’All Out’ Sambut Visitasi Asesor BAN-PT Prof Dr Mahfud Solihin dari UGM Jogjakarta dan Ir Suharyadi Pancono MT dari Politeknik Manufaktur Bandung  POLITEKNIK  Surabaya Dharma Bakti, unit usaha baru di bawah Tristar Group yang berkampus di Jl. Kaliwaron No. 58-60 Surabaya  all out  menyambut visitasi  asesor Badan Akreditasi Nasional-Perguruan Tinggi (BAN-PT) Prof Dr Mahfud Solihin dari UGM Jogjakarta dan Ir Suharyadi Pancono MT dari Politeknik Manufaktur Bandung  pada Kamis (07/09/2017) pagi sampai petang kemarin.

Dari Visitasi Tim Asesor BAN-PT di Kampus Politeknik Surabaya

Gambar
Sebelum Sertifikat Akreditasi Institusi Turun, BAP Hasil Visitasi Tim Asesor di Politeknik Surabaya Dharma Bakti Divalidasi Lebih Dulu di BAN-PT BERKAS  Laporan   Berita Acara Pemeriksaan (BAP) dari hasil visitasi tim asesor Badan Akreditasi Nasional-Perguruan Tinggi (BAN-PT) di Kampus  Politeknik Surabaya Dharma Bakti Jl. Kaliwaron No. 58-60 Surabaya,  Kamis (07/09/2017), akan divalidasi lebih lanjut di Kantor BAN-PT Jakarta sebelum diplenokan.

Dua Staf Pengajar Politeknik Surabaya Dharma Bakti Dikuliahkan S2 di STTS

Gambar
Usai Akreditasi Institusi Politeknik Surabaya Dharma Bakti USAI  pelaksanaan Akreditasi Institusi Perguruan Tinggi (AIPT) Politeknik Surabaya Dharma Bakti, Kamis (07/09/2017), pekan lalu, dua orang staf pengajarnya yakni  Peter ST dan Luthfi Alwi ST   dikuliahkan Pascasarjana (S2) di Sekolah Tinggi Teknik Surabaya (STTS)  Jl. Ngagel Jaya Selatan Tengah No. 73-77.

Upaya Optimalisasi Ruangan di Kampus Politeknik Surabaya

Gambar
Buka Kelas Baru untuk Pelatihan Biodiesel, Bioetanol, Electro Plating hingga Pelatihan Teknologi Pangan PASCA  Akreditasi Institusi Politeknik Surabaya awal September 2017 lalu,  Ketua Yayasan Dharma Bakti Ir Juwono Saroso MM,  meminta seluruh jajaran di bawahnya untuk melakukan optimalisasi ruangan di  Kampus Politeknik Surabaya Jl. Kaliwaron No. 58-60 Surabaya , dengan menggelar sejumlah kegiatan produktif.

Politeknik Surabaya Siap Berkolaborasi dengan Politeknik NSC Surabaya

Gambar
Dari MoU antara Politeknik Surabaya dengan Politeknik NSC,  Kolaborasi Bidang Pendidikan dan Pengajaran, Research & Development hingga Pengabdian pada Masyarakat PADA  hari Selasa (26/09/2017) siang, bertempat di Kampus Politeknik Surabaya Jl. Kaliwaron No. 58-60 Surabaya,  Ketua Yayasan Dharma Bakti Surabaya Ir Juwono Saroso MM dan Direktur Politeknik NSC Surabaya, Eko Tjiptojuwono SE, MM.,  sepakat untuk menandatangani naskah Memorandum of Understanding  (MoU) guna menjalin kerja sama Pendidikan dan Pengajaran,  Research & Development (Penelitian  dan Pengembangan) hingga Pengabdian pada Masyarakat.

MoU dengan Politeknik NSC Surabaya